X

Tetap Positif di Situasi Negatif.

Articles 18 Okt 2017

Tekanan sering terjadi tanpa disadari. Tenggat proyek, tagihan rumah yang masuk saat keuangan surut, kehilangan pekerjaan. Inilah sebagian kecil dari masalah yang bisa menekan Anda kapan saja. Sulit untuk berpikir positif? Tentu, Oatlovers!

Tapi selalu ada jalan. Inilah cara menghadapi situasi negatif. Ayo, dengarkan! #Oatmmunity
1. Ambil langkah mundur, dan beri diri Anda kesempatan untuk melihat masalah dan melangkah maju.
2. Gerakan tubuh Anda. Bisa berolahraga atau jalan-jalan. Ini bisa menyegarkan pikiran Anda
3. Tunggu dan hirup!
4. Jika Anda berada di dalam rumah, keluarlah. Temukan udara segar di luar.
5. Setelah Anda santai, siapkan rencana Anda selanjutnya!
6. Bersyukurlah!

Share this

Related Article

Langkah-langkah Mengecilkan Perut Buncit

Articles 28 Jun 2018

Halo, Oatlovers! Apakah kalian punya masalah yang membuat tidak percaya diri seperti mempunyai perut

Read More

Menyikapi Persaingan di Kantor

Articles 20 Okt 2017

Bekerja di perusahaan dengan banyaknya pegawai lain yang mengharuskan kita untuk bisa bekerja sama

Read More

Beberapa Alasan Mengapa Kamu Merasa Sangat Lelah

Articles 10 Mei 2018

Apakah kamu pernah bertanya-tanya mengapa kamu sering merasa sangat lelah? Kelelahan dapat menyebabkan berbagai

Read More

Stroberi untuk Kesehatan

Articles 28 Sep 2017

Tidak bisa dipungkiri bahwa semua orang suka buah Stroberi, khususnya kaum wanita. Bentuknya yang

Read More